Pages

Senin, 27 Agustus 2018

Merk Oli Terbaik Untuk Motor Matic

 oli top one review

Kendaraan bertenaga listrik selamanya tidak akan membutuhkan pelumas, berbeda dengan kendaraan seperti mobil dan motor yang memerlukan adanya oli sebagai pelumas di dalam mesin. Terdapat beberapa oli top one review yang memberikan pernyataan bahwa produknya mampu menjadi pelumas terbaik untuk berbagai jenis kendaraan Anda, baik itu kendaraan roda empat ataupun roda dua.

Fungsi oli itu sendiri sangat penting untuk setiap komponen di dalam mesin. Tanpa adanya oli, kemungkinan besar akan terjadi gesekan antar komponen yang mengakibatkan waktu overheat semakin cepat. Dengan pemakaian oli yang tepat, mesin pada motor atau mobil akan semakin terjaga dan usianya semakin lama.

Dengan hal ini, kendaraan jenis roda dua pun membutuhkan oli sebagai pelumas, baik itu jenis motor manual ataupun matic. Akan tetapi, untuk kali ini kita akan membahas oli top one review khusus motor matic. Karena motor matic saat ini menjadi paforite semua kalangan masyarakat di Indonesia.
Oleh karena itu, kami akan memberikan beberapa tips dalam memilih oli yang tepat untuk jenis motor matic Anda.


Sesuaikan dengan rutinitas

Bagi Anda yang berkendara di jalur padat dan sering berhenti, perlu kiranya untuk memilih jenis oli yang memiliki bahan aditif khusus. Karena keseringan berhenti membuat mesin motor menjadi panas, inilah pentingnya kandungan aditif yang akan mengurangi panas pada mesin motor Anda.

Pilih kekentalan

Berbeda dengan jenis motor manual, motor matic sangat sensitif terhadap gesekan antar komponen. Sehingga diperlukan oli dengan kekentalan yang tepat. Sebaiknya Anda memilih oli yang dengan kekentalan API SL (Standart American Petroleum Institute) L, karena kekentalan ini termasuk yang paling tepat untuk jenis motor matic.

Pilih oli yang berkualitas

Banyak sekali kita temui berbagai merk oli yang menawarkan produknya dengan kualitas terbaik. Untuk Anda yang memiliki motor matic, sebaiknya lebih teliti dalam memilih kualitas oli. Pilihlah oli yang memiliki sertifikat API dan JASO, hal ini menandakan merk oli tersebut berkualitas.

Tiga point di atas merupakan oli top one review dengan seluruh keunggulannya. Agar  lebih tepat memilih merk oli untuk motor matic Anda, maka pilih Top 1 Action Matic SAE 20W-40.

0 komentar:

Posting Komentar